Review susu etawarich, ikhtiar menjaga kesehatan tulang dan sendi

Review susu etawarich, ikhtiar menjaga kesehatan tulang dan sendi

Daftar Isi

Bukan kali pertama, saya mengalami masalah nyeri sendi. Ketika tahu produk susu etawarich, sontak, saya langsung menelusur lebih jauh. Barangkali, nyeri sendi yang saya alami hampir sebulan ini akan menghilang berkat susu etawarich. Simak review susu etawarich yang saya ulas ya!

susu etawarich

Nyeri Sendi Gejala Osteoporosis (Pengeroposan Tulang)

Saya mencoba mengingat-ingat. Waktu kali pertama merasakan nyeri sendi, yang berujung pada rasa sakit tak tertahankan.

Saat masih usia belasan. Saya memang pernah terpeleset dan jatuh dari tangga. Saat itu tak ada masalah sih. Saya bisa beraktivitas dan sekolah seperti biasa. Saya anggap aman.

Parahnya, saat libur sekolah, punggung belakang terasa sakit sekali. Membuat saya tidak bisa bergerak leluasa. Persis kayak lansia yang kalau jalan harus membungkuk ke depan.

Selain itu, saya juga pernah terjatuh dari motor. Terhitung, 2-3 kali dengan posisi yang memang membuat badan saya harus di pijat.

Mungkin, nyeri sendi yang saya rasakan sekarang, ada pengapuran tulang. Menurut aladokter.com, pengapuran tulang bisa saja terjadi akibat cidera, gaya hidup yang tidak sehat, serta kurangnya olah raga.

Nah, saya jadi menerka-nerka. Apa mungkin, kejadian beberapa tahun silam menjadi pemicu pengeroposan tulang saya saat ini ?.

Tidak heran, jika orang dewasa bisa mengalami pengeroposan tulang sebelum usia lanjut (lansia). Saya percaya akan hal itu.

Lantaran hal itulah, di usia saya yang baru kepala tiga ini, sedang ikhtiar untuk memperbaiki kepadatan tulang agar gejala osteoporosis (pengapuran tulang) bisa segera teratasi.

Menilik, khasiat Susu kambing etawarich

Merasa bahagia dan bersyukur. Saya menemukan produk susu untuk kesehatan. Susu tulang keropos rendah gula dan rendah lemak yang kaya nutrisi. Susu kambing etawarich.

Menilik lebih jauh. Khasiat susu kambing etawarich tidak kalah dengan susu sapi. Kandungan susu etawa, terdapat fosfor, kalsium, sodium, dan flourin yang memiliki khasiat baik sebagai minuman kesehatan untuk tulang dan sendi. Ada yang sudah pernah minum ?

Kabar baiknya, susu kambing etawa memiliki nutrisi yang hampir setara dengan ASI. Paket komplit dong ya. Manfaat susu etawa etawarich tidak perlu diragukan lagi. Berikut saya sampaikan, kandungan susu etawa di dalamnya :

Susu Kambing Etawa

Kambing etawa tergolong mudah dalam perawatannya. Hasil persilangan kambing jamnapari India dengan kambing lokal asal Indonesia, mulai dilirik masyarakat Indonesia untuk dikembangbiakkan.

Cukup prospek untuk dunia bisnis. Susu kambing etawa, bisa menjadi alternatif pilihan bagi yang tidak cocok susu sapi. Atau yang mengalami alergi obat tertentu tapi ingin mendapatkan kualitas tulang tetap terjaga.

Bee Pollen

Berfungsi menurunkan kadar kolesterol jahat. Yang mana bee pollen ini mengandung flavaoid, guercetin dan glutathione yang baik juga untuk memelihara fungsi hati dan menjaga kesehatan jantung manusia.

Kayu Manis

Baunya yang khas. Kayu manis berfungsi sebagai antioksidan pada tubuh. Sekaligus membantu melawan radikal bebas, mengendalikan kadar gula darah , mencegah peradangan dan meningkatkan metabolisme lancar.

Gula Stevia

Salah satu keunikan susu etawarich, bahan yang terkandung di dalamnya adalah gula stevia. Gula yang terbuat dari tanaman stevia ini, rasanya manis tapi tidak mengandung kalori. Aman dikonsumsi untuk kesehatan.

Gamat

Dalam dunia kesehatan, tidak asing lagi kalau gamat ini banyak dimanfaatkan sebagai pengobatan. Ekstrak gamat sendiri memang memiliki kandungan yang tinggi seperti protein, kolagen, glukosamin dan kondroitin yang bagus untuk menstimulus regenerasi sel dan membantu mengatasi nyeri sendi dan otot. 

Sangat pas ya, bila kandungan susu etawa ini digadang sebagai minuman kesehatan untuk tulang dan sendi. Berkat ekstrak gamat. 

Daun Sirsak

Daun sirsak setelah melewati beberapa penelitian, bagus untuk menjaga kesehatan. Selain bagus untuk mencegah kanker, daun sirsak mengandung flavanoid yang bagus untuk mengatasi asam urat. Juga, mengandung kalium untuk meningkatkan sirkulasi darah.

Kelebihan susu kambing etawa

Jangan beranggapan kalau susu kambing etawa itu prengus ya. Susu untuk pengeroposan tulang ini, baunya tidak prengus, kok. Baunya justru khas. Karena telah melewati proses pengeringan dan fortifikasi profesional untuk mengurangi bau prengus tersebut.

Susu untuk menjaga kesehatan tulang dan sendi ini, 100% produk organik. Aman dikonsumsi oleh segala usia. Tidak menyebabkan kegemukan juga. Karena di dalamnya ada kandungan kayu manis yang dipercaya bisa menurunkan berat badan.

Kalau di suruh memilih konsumsi obat untuk memperbaiki tulang atau minum susu kambing etawa ? jelas dong, saya lebih memilih minum susu etawarich saja. 

review susu etawarich

Dalam waktu yang panjang, mengkonsumsi susu kambing etawa tak menjadi masalah. Siapa saja boleh minum.

Buat ibu hamil dan ibu menyusui boleh banget, asal jangan diberikan ke bayi ya, hehehe. Tunggu usia anak dua tahun ke atas baru boleh.

Susu etawarich, susu untuk menjaga kesehatan tulang dan sendi yang mana Kandungan susu etawa ini mengandung nutrisi 3x lebih baik. Manfaat Susu etawa etawarich, bukan hanya dipercaya untuk membantu permasalahan nyeri sendi dan tulang. Kelebihan susu kambing etawarich, antara lain :
  1. Memperlancar pencernaan
  2. Menjaga kesehatan jantung
  3. Mencegah pengeroposan tulang
  4. Mengatasi permasalahan sistem pernafasan
  5. Membantu pertumbuhan janin bagi ibu hamil
  6. Melancarkan ASI
Uniknya lagi, manfaat susu etawa etawarich memililki khasiat baik bagi anak-anak. Mampu menjaga daya tahan tubuh agar tidak mudah sakit, menjaga pertumbuhan tulang dan gigi, meningkatkan kecerdasan otak dan membantu memlihara bakteri baik pada usus.

Ikhtiar menjaga kesehatan tulang dan sendi, pilih susu etawarich saja !

Sebagai seorang ibu, saya harus tetap memperhatikan kesehatan tulang. Apalagi, pekerjaan ibu rumah tangga itu tiada habisnya. Mencuci, mengepel, menyapu dan bahkan untuk merebus air di panci saja butuh tenaga kuat untuk mengangkatnya.

Menjaga kepadatan tulang wajib bagi saya. Tidak mau, mengalami masalah lebih serius yang membuat saya tidak bisa bergerak bebas. Karena mengalami nyeri sendi yang luar biasa.

Makanya, saya lebih memilih susu tulang keropos, susu etawarich. Susu nyeri sendi yang bagus untuk membantu mengembalikan kepadatan tulang.

susu nyeri sendi

Sebagai pembeli yang bijak. Biasanya saya mengecek kebenaran sebuah produk melalui situs resminya. Kemudian, mengecek pembelian produk yang asli agar terhindar dari penipuan.

Saya lebih senang beli produk susu etawarich melalui e-commerce. Bisa melalui Shopee atau Tokopedia. Selain praktis, saya juga tidak perlu was-was karena beli di marketplace yang tepat. Dari pada saya salah beli produk asli. Yang ada malah rugi duit, khasiat susu etawarich juga tidak bisa saya rasakan manfaatnya. Ruginya double.

Penutup

Susu etawarich, susu nyeri sendi sekaligus minuman kesehatan untuk tulang dan sendi mengandung 98% susu kambing yang sama sekali tidak berbau prengus, plus mengandung gula stevia yang rendah kalori

Susu kambing etawa dipercaya sebagai Susu untuk pengeroposan tulang . Tanpa bahan pengawet dilengkapi bahan-bahan terbaik seperti susu kambing, daun sirsak, gamat, kayu manis dan bee pollen.

Yuk, hidup sehat dengan etawarich!. Susu untuk kesehatan yang tinggi kalsium dan mampu mencegah pengapuran tulang. 

Ada yang sedang ikhtiar mengatasi nyeri sendi dan otot ? Saya sih, percaya akan khasiat susu kambing etawarich .

Semoga review susu etawarich ini bermanfaat untuk teman-teman. yuk, sharing di kolom komentar. Siapa tahu mau samaan buat mencoba susu etawarich ?






33 komentar

Comment Author Avatar
31/12/23 10:33 Hapus
Aku juga menggunakan susu kambing etawa untuk jaga daya tahan tubuh terbukti berkhasiat di tubuh Aku juga nih
Comment Author Avatar
4/1/24 20:49 Hapus
masha allah, sudah merasakan khasiatnya ya kak?, btw, sudah berapa lama mengkonsumsi susu etawarich kak?
Comment Author Avatar
31/12/23 15:14 Hapus
Banyak yang sudah tau dengan khasiat dari susu kambing etawa ini, tapi rata-rata orang ga mau mengonsumsinya karena takut bau prengus. Sekarang ada etawarich, jadi solusi banget dengan tidak ada bau prengus. Enaknya dapat, manfaatnya juga, ya
Comment Author Avatar
4/1/24 20:50 Hapus
iya pak, para peternak sekarang mulai berinovasi. Dan, susu etawarich buah bisa menjadi solusi untuk mereka yang sering merasakan nyeri sendi
Comment Author Avatar
2/1/24 14:32 Hapus
Bahaya banget pengapuran tulang ini efeknya bisa mengalami nyeri sendi ya mbak. Kalau aku sih ya lebih milih minum susu etawarich aja daripada minum obat. Minum susu lebih alami dan bagus buat daya tahan tubuh juga.
Comment Author Avatar
4/1/24 20:52 Hapus
sepemikiran ya mbak. Iya, minum susu etawarich lebih aman.
Kandungannya bagus ya, bahkan cenderung yang alami gitu. Susu kambing jenis etawa emang dari dulu terkenal bagus proteinnya, Jadi penasaran sama etawarich, manfaat untuk tulang sendi cocok banget buat remaja jompo 30+ nih hehe. Apalagi ngga prengus :)
Comment Author Avatar
4/1/24 20:52 Hapus
Hayuk mbak, segera nyoba dan beli. Eh, kebalik ya. Hehehhe.




Biar samaan
Comment Author Avatar
2/1/24 15:41 Hapus
Yuk ah hidup lebih sehat dengan konsumsi susu etawarich, aku juga mau cobain kok mbak, supaya tulang dan sendi tetap sehat sampai tua, karen amasih banyak rencana nih yang belu tercapai
Comment Author Avatar
4/1/24 20:53 Hapus
Menjaga kesehatan tulang bagian dari ikhtiar ya mbak. Apalagi buat kaum hawa, dan sudah jadi emak-emak. Wajib banget
Comment Author Avatar
2/1/24 17:11 Hapus
Wah ternyata pengapuran tulang bisa terjadi karena cedera yahh. Kadang baru ngeh kalau kejadian yang udah lama baru berasa sekarang. Kayanya emang penting banget nyobain etawarich ini buat memperbaiki kepadatan tulang. Insya Allah aman juga karena rendah gula dan rendah lemak bantu jaga Kesehatan tulang dan sendi di usia segini.
Comment Author Avatar
4/1/24 20:54 Hapus
iya e mbak. Kenapa enggak dari dulu tahu susu etawarich ini ya. Manfaatnya buanyak bagi kesehatan tubuh
Manfaatnya banyak banget ya. Tak heran kalau ada yang membuatnya menjadi barang tiruan agar cuan. Pelanggan harus hati-hati.
Comment Author Avatar
4/1/24 20:55 Hapus
Biar beneran dapat produk aslinya, baiknya lewat marketplace saja kak
Comment Author Avatar
3/1/24 05:18 Hapus
Susu kambing etawarich ternyata bermanfaat bagi kesehatan,ragam manfaat bila mengkonsumsi secara teratur,makasih artikelnya ya
Comment Author Avatar
4/1/24 20:55 Hapus
Sekalin nyoba kak! biar tahu beneran manfaat dan khasiatnya buat tubuh
Comment Author Avatar
3/1/24 05:30 Hapus
Hingga lansia pun bisa ya kak mengonsumsi etawa ini. Apalagi asiknya ndak ada bau prengusnya ini nih jadi tambah semangat buat dikonsumsi secara rutin biar tubuh tetap bugar
Comment Author Avatar
5/1/24 19:17 Hapus
aman dikonsumsi dlm waktyu yg luama, bisa banget
Comment Author Avatar
3/1/24 06:16 Hapus
Wah, aku tim gak suka susu kambing sejujurnya. Alasannya klasik karena aroma sukam cenderung lebih menyengat. Tapi tampaknya etawaric berbeda ya ditambah ada kayu manisnya ehm..

Temanku juga sudah ada yang nyobain katae enak dan cocok. Aku sepertinya bisa mencoba juga
Comment Author Avatar
Anonim
3/1/24 09:19 Hapus
Kebetulan saya punya ternak kambing yg sering saya perah susunya kalau habis melahirkan. Tapi sayangnya saya tidak bisa minum susu, apapun susunya.
Untungnya suami dan anak doyan banget. Dan rasa susu murni yg baru diperah itu seger dan g bau amis, kalai direbus atau dihangatkan baru baunya menguar
Comment Author Avatar
Anonim
3/1/24 09:20 Hapus
Saya punya ternak kambing yang biasa diperah susunya kalau habis melahirkan. Tapi saya g suka susu, apapun itu wkwkwk
Comment Author Avatar
3/1/24 09:52 Hapus
Segera memasukkan susu Etawatich nih ke daftar belanja rutin bulanan.
Jadi bisa menua dengan sehat dan terhindar dari resiko berbagai penyakit degeneratif.
Kalau susu sega yang baru diperah nggak bau sebenernya. Saya sering merah soalnya. Tapi kalau sudah diproses baik dihangatkan maupun dididihkan baunya langsung keluar menyengat
Comment Author Avatar
3/1/24 10:41 Hapus
Makin kita berumur memang kudu makin aware dengan kesehatan diri ya, mbak. Jangan sok awet muda terus ga mau perawtan. Termasuk dengan perawatan melalui konsumi susu etawarich ini yang manfaatnya banyak banget
Comment Author Avatar
5/1/24 19:09 Hapus
hhhha, siap pak. Semakin nambah usia, kesehatan sangat butuh perhatian nih
Comment Author Avatar
3/1/24 10:53 Hapus
Satu-satunya kendala saya untuk mengonsumsi susu kambing adalah baunya yang prengus. Kalau Etawarich memberi klaim bisa bebas bau prengus, berarti patut dicoba, nih.
Comment Author Avatar
3/1/24 11:18 Hapus
Makasih banyak kak rekomendasi susu ini karena saya pun sering mengalami masalah sendi kalau minum susu ini barangkali bisa teratasi
Comment Author Avatar
3/1/24 12:33 Hapus
Stok susu kambing etawarich drumah ini mah, kandungan / nutrisinya banyak banget. Jadi pngn co langsung.
Comment Author Avatar
3/1/24 23:32 Hapus
semoga dengan rutin konsumsi susu etawarich bisa membantu kepadatan tulang Mbak kembali ya, apalagi emang riwayatnya beberapa kali jatuh gitu, duuh, saya yang bacanya aja ngilu Mbak :(
sehat-sehat ya.
usia menua dan sendi terasa sakit memang harus perlu susu yang kaya akan kalsium yang tinggi. Baru tahu juga ternyata susu etawa rich tidak ada bau-bau dari susu seperti lainnya
Comment Author Avatar
5/1/24 19:09 Hapus
No prengus, dan bisa dikonsumsi segala usia, ayuk mbak, nyoba juga. Buat investasi jaga kesehatan tulang
Banyak banget nih manfaat susu etawarich, Mba. Saya penyuka susu kambing yang sempat kesulitan menemukan produk susu ini. Alhamdulillah, udah ada nih. Semoga makin banyak orang yang kenal produk ini.
Comment Author Avatar
5/1/24 19:08 Hapus
amiin, ayuk mbak segera check out. Untuk merasakan langsung manfaatnya